Dunia

Hamas tolak tuduhan utusan AS dan tegaskan komitmennya pada negosiasi
Gerakan perlawanan Palestina itu menyatakan pihaknya merespons secara positif setelah konsultasi luas dan tetap berkomitmen pada perundingan gencatan senjata
Hamas tolak tuduhan utusan AS dan tegaskan komitmennya pada negosiasi
Gerakan perlawanan Palestina itu menyatakan pihaknya merespons secara positif setelah konsultasi luas dan tetap berkomitmen pada perundingan gencatan senjata

Iran dan tiga Eropa lanjutkan perundingan nuklir di Istanbul
Iran dan delegasi dari Inggris, Prancis, dan Jerman menggelar putaran kedua perundingan nuklir di Konsulat Jenderal Iran di kota metropolitan Turkiye

Roketsan teken MoU untuk pasok sistem pertahanan udara Turkiye
Sistem pertahanan udara Sungur dari Roketsan akan memasuki sistem respons berlapis Turkiye terhadap ancaman udara, Steel Dome, sementara perusahaan pertahanan lainnya menandatangani sejumlah kesepakatan kerja sama di IDEF 2025 di Istanbul

12 orang tewas akibat konflik perbatasan Thailand-Kamboja akibat serangan udara dan roket
Bentrokan terbaru terjadi bersamaan dengan penurunan hubungan diplomatik Kamboja dan Thailand ke 'tingkat terendah'

OKI desak DK PBB untuk bertindak atas pelanggaran HAM di Gaza
Utusan Turkiye untuk PBB mengatakan, 'Strategi terencana yang bertujuan untuk menggusur paksa penduduk sipil Palestina di Gaza merupakan pelanggaran hak asasi manusia yang tidak beralasan'

Semua orang di pesawat Rusia yang jatuh tewas, puing pesawat sudah ditemukan
Pesawat An-24 Rusia itu mengangkut 43 penumpang dan 6 awak